Sabtu, 16 Oktober 2010

Kesan Pertama Ketika Menginjakan Kaki Di Planologi

jujur awalnya kami semua gak pecaya juga bisa dapat universitas sebagus Undip ini, apalagi jurusannya itu jurusan Teknik Planologi ata yang sekarang suda berganti nama menjadi Jurusan Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota. Nah untuk masuk ke jurusan ini banyak jalurnya, bisa lewat PSSB trus UM 1, SNMPTN sama UM 2. Sbnernya planologi itu apa sih? banyak oarang yang blom tau tentang jurusan ini. Di Undip sendiri jurusan ini sudah terbentuk sejak tahun 1992, nah sekarang kami itu angkatan 2010.

ohh iya yang tadi di atas itu cuma penjelasan dari kami aja tentang kampus planologi secara singkat, nah sekarang baru pendapat kami. Banyak banget hal yang kami dapet dari jurusan ini, yang mungkin awalnya gka tau apa-apa sekarang sudah lumayan tau, nah trus yang mungkin cuma skedar tau dari media massa serta elktronik yang semuanya berhubungan tentang pembangunan suat kota nah sekarang kita sudah mulai mengenal kulit luarnya. Untuk mata kuliahnya sendiri lebih banyak mengarah ke arah yang berkelompok atau team work, karena bila ingin menjadi sebuah planner yang baik harus bisa menjadi pemimpin dan bekerja sama yang baik dengan pihak-pihak lain untuk mendapatkan tujuan yang sempurna.

Mungkin hanya itu yang bisa kami bicarakan sampai saat ini tentang pengalaman pertama kami, untuk pengalaman yang berikutnya tunggu aja posting kami yang berikutnya yaa! Thanks for reading guys :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar